Menu

Mode Gelap

News · 19 Apr 2023 15:56 WITA ·

Kapolda Sulteng Tinjau Persiapan Mudik di Terminal Mamboro dan Tipo   

badge-check

Redaksi


 Kapolda Sulteng Irjen Pol Agus Nugroho meninjau pos pengamanan. Foto: Humas Polda Sulteng Perbesar

Kapolda Sulteng Irjen Pol Agus Nugroho meninjau pos pengamanan. Foto: Humas Polda Sulteng

Kapolda Sulteng Irjen Pol Agus Nugroho memantau perkembangan situasi di terminal Mamboro, terminal Tipo, dan Vatulemo terkait arus mudik lebaran, Kota Palu, Rabu 19 April 2023.

Kegiatan tersebut dilakukan untuk menekan angka kecelakaan lalu lintas selama mudik Lebaran Idul Fitri 1444 Hijriah.

Irjen Pol Agus Nugroho mengatakan, Pospam Vatulemo memanfaatkan gedung Baruga Pemkot Palu, oleh Polda Sulteng juga difungsikan sebagai Pos Komando Operasi Ketupat Tinombala-2023 yang diawaki personil dari Polda Sulteng, TNI, Dinas Perhubungan, Damkar, Orari, Senkom, Jasa Raharja.

Mereka selama 14 hari masa operasi Ketupat Tinombala-2023 akan berkantor di Baruga Lapangan Vatulemo yang disulap menjadi Posko Operasi.

“Posko sudah dipersiapkan dengan bagus, personil yang ada agar benar-benar diorganisir untuk memberikan pelayanan dan pengamanan kepada masyarakat jelang Idul fitri,” kata Irjen Pol Agus Nugroho.

Ia berpesan, personel pengamanan di posko agar senantiasa memonitor perkembangan situasi kamseltibcar lantas dan gangguan kamtibmas selama 1×24 jam.

Kapolda Sulteng juga memberikan apresiaai kesiapan posko, sarpras dan pilun yang ada sudah cukup baik, agarvterus dijaga, dipelihara, dijaga dan ditingkatkan

Artikel ini telah dibaca 13 kali

Baca Lainnya

Dari Balai Kota Palu, Hadianto Gaungkan Keluarga Tangguh untuk Indonesia Maju

30 Juni 2025 - 14:22 WITA

Ruas Jalan Kebun Kopi Buka Tutup, Ini Jadwal Lengkapnya

28 Juni 2025 - 13:13 WITA

Petugas Siaga di Jalur Kebun Kopi! Anggota Satlantas bersama pekerja proyek berjaga di titik buka tutup Jalan Kebun Kopi, Parigi Moutong.

Banjir Balinggi, Ratusan Hektare Sawah Terendam

27 Juni 2025 - 09:39 WITA

Seorang anak melintasi lahan pertanian yang tergenang banjir dan lumpur di Desa Balinggi Jati, Parigi Moutong, Kamis, 26 Juni 2025. Banjir terjadi akibat luapan Sungai Tapiao setelah hujan deras mengguyur wilayah tersebut.

Kabar Baik! BKPSDM Parigi Moutong Perpanjang Masa Kontrak PPPK hingga 5 Tahun

25 Juni 2025 - 17:13 WITA

Seorang pegawai PPPK mengenakan seragam dinas tengah memeriksa berkas perpanjangan masa perjanjian kerja di ruang kerjanya.

Pemda Parigi Moutong Siaga Tekan Inflasi Libur Sekolah

23 Juni 2025 - 21:43 WITA

Pegawai Pemerintah Kabupaten Parigi Moutong mengikuti rapat koordinasi virtual pengendalian inflasi daerah dari Ruang Rapat Bupati, Senin, 23 Juni 2025. Rapat ini membahas strategi menghadapi lonjakan harga menjelang libur sekolah

Ikuti Retreat Kepala Daerah, Erwin Burase: Kami Datang untuk Belajar dan Berbenah

22 Juni 2025 - 20:33 WITA

Ikuti Retreat Kepala Daerah, Erwin Burase: Kami Datang untuk Belajar dan Berbenah
Trending di News